Cara Mengganti Pointer Mouse di ubuntu

Senin, 02 April 2012

Share This Article On :
Supaya gak bosan dengan bentuk kursor yang begitu-begitu aja, mau ganti tapi bawaan dari ubuntunya cuman sedikit aja. Kita bisa menambah bentuk kursor bawaan ubuntu ini dengan download jenis kursornya disini.

Setelah selesai didownload, masuk ke menu System>Preferences>Appearance





Klik tombol Install, nanti akan terbuka tampilan seperti gambar dibawah ini


Cari hasi download tadi, disini saya menyimpan hasil download pada folder Unduhan. lalu klik tombol Open.




Kursor sudah terinstall, silahkan klik tombol Apply New Theme dan lihat hasilnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
© Copyright 2010-2011 Media Pengetahuan All Rights Reserved.
Template Design by Herdiansyah Hamzah | Published by Borneo Templates | Powered by Blogger.com.